top of page

SHANGHAI DOOCANG CO.,Ltd selaku principal produk SANHA Hydraulic Breaker memenuhi standar QC [Quality Control] dan manejemen berstandar ISO kelas dunia. Dengan pengalaman, sumberdaya manusia berkualitas dan pasokan bahan baku yang terbaik, SANHA Hydraulic Breaker mampu menjadi market leader di pasar Asia, Eropa, dan Amerika Serikat.​

Principal production process​​​​​​​​​​​​​​​​​​​​​​​​​​​​​​

ONE STOP IN HOUSE PRODUCTION​​​​​​​ â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹

SDHI CO.,Ltd menerapkan 'one stop in house production', dimana semua parts diproduksi dan dirakit menjadi unit SANHA Hydraulic Breaker yang utuh di dalam 1(satu) lokasi factory yang sama.

 

Hal tersebut demi pencapaian value ke customer bahwa part senantiasa bisa diproduksi on time, disupervisi every time, dimana faktor sub-vendor produksi dieliminasi utk meningkatkan ketersediaan parts berkualitas dari permintaan parts dari seluruh agen SANHA Hydraulic Breaker di seluruh dunia.

​

Sebagai produsen ternama di dunia, SDHI CO.,Ltd senantiasa  menerapkan standar Kendali Mutu atau QC [Quality Control] berkelas dunia melalui manajemen produksi yang baik, peremajaan alat produksi secara kontinu , hingga penerapan teknologi modern dan mutakhir untuk mencapai kualitas produk terbaik.

KENDALI MUTU (QUALITY CONTROL)​​ â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹â€‹

Kendali mutu SANHA Hydraulic Breaker meliputi :

  1. Desain Produk (Products Design)
    SANHA hydraulic breaker didesain oleh sekelompok yang terdiri dari beberapa spesialis berpengalaman 10 s/d 15th di bidang Heavy Equiment khususnya Hydraulic - Mechanical System dengan melalui sejumlah tes sebelum produk siap masuk ke market.

  2. Pemilihan Material (Material Choose)
    Guna menjaga value produk SANHA, kami menggunakan material terpilih hingga ke seal rubber yang kecil sekalipun.

  3. Kontrol Manufaktur (Manufacturing Control)
    Setiap langkah dari roses manufaktur, kami selalu mengacu ke ISO standard dan senantiasa melaksanakan 3 inspeksi kualitas yakni; inspeksi material, inspeksi suku cadang /part, daninspeksi pada saat perakitan.

  4. Tes Produk  :  melalui tes Impact & Tekanan.

  5. Identifikasi Suku Cadang : untuk menghindari kesalahan pengiriman suku cadang.

  6. Perlindungan Pakaging
    Senantiasa menggunakan palet kayu bermutu dengan dicover plastik untuk menghindari kerusakan saat pengiriman *khususnya via laut.

  7. Pelayanan Purna Jual (After-Sales-Service)
    SDHI CO., Ltd senantiasa mendampingi kami selaku distributor untuk memberikan pelayanan purna jual kepada pengguna.

Dengan value produk SANHA Hydraulic Breaker tersebut di atas, kami pastikan SANHA Hydraulic Breaker akan menjadi bagian dari kesuksesan bisnis anda.

bottom of page